- Bisnis adalah semua aktivitas ekonomi, seperti : penyediaan barang dan jasa, produksi, pembelian, penjualan dan pertukaran barang dan jasa yang melibatkan orang atau perusahaan. Sebuah usaha, dimana setiap orang atau kelompok harus siap untung dan siap rugi. Bisnis tidak hanya tergantung dengan modal uang, tetapi banyak faktor yang mendukung terlaksananya sebuah bisnis.
- Perbedaan bisnis dengan kegiatan non bisnis adalah Bisnis mencari keuntungan orang banyak dan keuntungan yang besar, dan sifatnya berubah-ubah sedangkan Non bisnis untuk keuntungan pribadi dan sifatnya permanen.
- Kesempatan Bisnis adalah Peluang bisnis yang ada dan selalu berkembang seiring perkembangan peradaban manusia karena: kebutuhan dan keinginan manusia yang makin berkembang/aneka ragam dan tanpa batas, serta ingin terpuaskan.
Misalnya:
- Bisnis perumahan /property : untuk memenuhi tempat tinggal
- Bisnis makanan, minuman, pakaian, pandidikan, dll yang dibutuhkan manusia.
- Membantu kita untuk dapat bekerja secara efektif dan efisien didunia bisnis
- Memberikan kemampuan : melihat, menganalisis, menyelesaikan masalah, mengambil keputusan bisnis yang benar tentang berbagai aktivitas dan obyek bisnis.
- Sukses berkarir didunia bisnis
- Menyesuaikan dengan dunia bisnis yang selalu berubah, karena : globalisasi,perdagangan, global serta :perubahan dibidang teknologi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar